Sunday, May 29, 2016

Budidaya dan Manfaat Ikan Patin


Ikan patin adalah ikan yang hidup di air tawar, bisa anda temui disungai atau lombong. Ikan ini tidak memiliki sisik dan lembut. Ukuran ikan ini bisa mencapai satu meter dengan berat 20 kg. ada banyak sekali jenis ikan patin, diantaranya patin kolam yang memiliki warna hitam, patin sangkar dengan ciri - ciri warna hitam dan putih, ada juga yang bernama patin sungai dengan ciri ciri memiliki warna cerah atau kelabu. 

Budidaya ikan ini sangat mudah sekali, yang perlu diperhatikan adalah pemilihan calon induk yang siap dipijah. Calon induk harus memiliki kualitas yang baik, anda bisa memberi makan yang memiliki kandungan protein tinggi. Selanjutnya adalah persiapkan hormone perangsang, dan lakukan kawin suntik pada ikan. Setelah telur menetes, perlu adanya perawatan larva. Benih yang berumur 1 hari pindahkan ke aquarium, ketika berumur 3 hari maka berilah makan berupa emulsi kuning telur ayam yang direbus. Kemudian ikan dibesarkan dikolam lebar. Sebelum anda melakukan beberapa tahap diatas, anda harus memperhatikan syarat - syarat yang berlaku pada budidaya ikan. Ada beberapa syarat yang harus dipenuhi ketika akan membudidayakan ikan ini, salah satu syarat yang harus dipenuhi agar hasil maksimal yaitu:

1. Tempat tanah

Tanah yang pas untuk digunakan sebagai kolam pembudidayaan adalah tanah liat, tanah liat mampu menampung air lebih banyak. Sehingga bisa dibuat dinding kolam

2. Tempat sungai

Jika anda berkeinginan untuk memelihara ikan patin ini di sungai, maka pilihlah sungai yang memiliki arus lambat. Dan jangan lupa untuk diberi jala

3. Kualitas air

Kualitas air harus diperhatikan, pastikan air bersih, tidak keruh dan tidak tercemar oleh limbah pabrik atau limbah lainnya.

4. Suhu

Ini juga sangat mempengaruhi perkembangbiakan ikan. Pastikan suhu antara 26 hingga 28 derajat Celcius. Biasanya solusi yang tepat jika suhu rendah dapat menggunakan heater.
Pembudidayaan ikan semakin diminati oleh orang orang, karena bisa dikonsumsi oleh masyarakat. Banyak restoran yang menyediakan masakan berbahan ikan patin. Pemanfaatan ikan ini dalam hal kuliner bisa dilihat dengan banyaknya resep yang bermunculan. Beberapa resep yang sangat diminati adalah sup ikan patin kuah kuning. Bahan bahan yang diperlukan adalah 2 ekor ikan patin yang sudah dibersihkan,  2 cm lengkuas, kemudian memarkan. 1 batang sereh memarkan, 1 sdm gula pasir, jeruk nipis untuk membuat masakan sedap dan tidak amis,  5 buah belimbing wuluh, daun salam, sediakan 2 buah cabe merah segar, 2 buah tomat, setengah sdt garam secukupnya, minyak goreng, daun bawang, santan secukupnya. Kemudian sediakan bumbu yang dihaluskan seperti 2 siung bawang putih, 2 bawang merah, satu sendok makan ketumbar, 1 kemiri, dan 5 cm kunyit. Cara masaknya adalah garam dan perasan jeruk nipis di leburkan dengan ikan patin, kemudian panaskan minyak dan tumis bumbu halus, dan masukkan bahan bahannya, setelah tercampur maka segera tuangkan air, masukkan ikan patin, penyedap rasa, garam, jahe, dan tomat dan diaduk hingga meresap. Angkat dan hidangkan.

1 comment:

  1. ituBola - Bandar Bola | Sportsbook Terlengkap | Live Casino Online | Baccarat | Dragon Tiger | Roulette | Sicbo | BlackJack

    Situs Judi Online Sportsbook & Live Casino Terpercaya, Terbaik serta Berlisensi di Indonesia. Menyediakan berbagai macam permainan Sportsbook & Live Casino Online Terlengkap.

    Cukup 1 User id untuk bermain semua taruhan permainan.
    - Sportsbook Terlengkap ( Sepakbola, Basketball, Esport, dll.. )
    - W88 Live Casino
    • Baccarat
    • Roulette
    • Sicbo
    • Blackjack
    • Dragon Tiger

    Menang Lebih Mudah Disini & Dapatkan Juga :
    => Bonus Cashback 5% (dibagikan setiap Hari Senin).
    => Pelayanan Terbaik Dengan Customer Service 24 Jam Nonstop.

    Deposit Bisa Melalui :
    => Via Bank Lokal Indonesia.
    => Via OVO, GOPAY, PULSA Telkomsel & XL/Axis.

    • Minimal Deposit 25,000 | Minimal Withdraw 50,000
    • Proses Deposit & Withdraw Tercepat

    Untuk Pendaftaran Hubungi Kontak Kami:
    - LINE : itubola757
    - WHATSAPP : +85517696120
    - LIVE CHAT : ituBola

    ReplyDelete